Rabu, 12 Maret 2014

Peristiwa Putus Rantai Ban Berantai



          12 Maret 2014, adalah hari dimana kakak Wahyu Wibowo dan Putra Astaman yang ingin silatuhami ke Panti Asuhan Mawar Putih untuk membicarakan kegiatan Kompencil Kapas mengalami putus rantai.


Yang lebih mencengangkan, putus rantai ini terjadi dalam satu hari. Artinya, dalam sehari terjadi 2x putus rantai.

          Sebuah perjuangan yang semoga tidak sia-sia, semoga nantinya program yang digagas kakak-kakak Unsri ini akan memberikan manfaat yang besar bagi siapapun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar